Pengenalan D3.js, Library JavaScript untuk Visualisasi Data

Pada kesempatan sharing session kali ini saya berkesempatan untuk berbagi informasi kepada rekan-rekan tentang D3.js. D3.js merupakan sebuah library javaScript yang digunakan untuk memanipulasi dokumen berdasarkan data. D3.js membantu mentransformasikan data menjadi bentuk visual seperti bar chart, line chart dan lain-lain yang dapat disajikan kepada pembaca melalui web browser. Sebelum Read more…

Installasi Virtualenvwrapper pada Ubuntu 18.04 Bionic Beaver

Virtualenvwrapper adalah sebuah paket python yang memudahkan kita untuk melakukan manajemen virtualenv. Berikut ini adalah langkah-langkah untuk menginstall dan menggunakan Virtualenvwrapper pada Ubuntu 18.04. Update /etc/apt/sources.list, ganti baris deb http://archive.ubuntu.com/ubuntu bionic main Menjadi seperti ini deb http://archive.ubuntu.com/ubuntu bionic main multiverse universe Update database apt dengan perintah sudo apt-get update Install Read more…