OmniOS – Introduction

Beberapa belas tahun silam mungkin beberapa dari kita tidak asing dengan sebuah sistem operasi yang bernama Solaris. Waktu itu Solaris masih dibawah perusahaan Sun Microsystem. System Operasi berbasis Unix ini sempat merajai pasar sistem operasi server pada masa nya. Belakangan muncul versi open sourcenya bernama OpenSolaris. Setelah diakuisisinya Sun Microsystem Read more…

Cara Cepat dan Mudah Membuat Bot Telegram

Telegram bot salah satu checklist penulis untuk explorasi. Banyaknya bot pada telegram membuat penulis berfikir, apakah mudah membuat telegram bot? seberapa mudahkah telegram bot ini? markipas.. mari kita kupas Membersiapkan credential Tahapan pertama dalam pengembangan telegram bot dengan membaca starter pada halaman https://core.telegram.org/bots/tutorial. disana kita dipandu untuk memulai percakapan @BotFather Read more…

Menambahkan Add Ons pada Odoo

Setelah sebelumnya melakukan instalasi Odoo, kali ini kita akan mencoba menginstall atau menambahkan add-ons kedalam instance Odoo kita. Ada dua cara yang dapat dilakukan untuk menginstall add-ons Odoo, yakni: Melalui Odoo App Store Github Repository/Zip File Installation Cara pertama yang paling mudah adalah melalui Odoo App Store. App Store dapat Read more…

Tutorial Setup Pocketbase: Open Source Backend Berbasis Go

PocketBase adalah project open source backend dengan fitur embedded SQLite, real-time database, file storage, dan autentikasi bawaan. PocketBase merupakan alternatif dari Supabase, yang merupakan alternatif dari Firebase, yang juga merupakan alternatif dari membuat infrastruktur back end sendiri from scratch.  PocketBase, tidak seperti base-base lainnya, berbasis binary. Hal tersebut membuat PocketBase Read more…

Pengenalan ERD

ERD (Entity-Relationship Diagram) atau Diagram Entitas Hubungan adalah representasi grafis dari struktur data yang menggambarkan hubungan antar entitas dalam suatu sistem informasi. Entitas adalah objek atau konsep yang dapat diidentifikasi dan dijelaskan, dan relasi adalah hubungan antar entitas. Misal terdapat sebuah kelas yang akan di-isi oleh mahasiswa untuk belajar pemrograman Read more…

Multithread Python

Hari ini penulis mau bahas terkait Multithread, pada dasar nya thread digunakan untuk memaksimalkan proses komputasi yang ada pada system. lalu apa itu multithread? multithread adalah kemampuan komputer untuk menjalankan thread secara bersamaan pada sebuah system. sehingga system dapat menyelesaikan task lebih cepat karena dijalankan secara paralel. sebagai contoh kita Read more…

Create and Update Data menggunakan Redux Toolkit Query(RTK Query) Part 2

Pada part sebelumnya kita sudah membahas bagaimana redux bekerja dan sudah menyelesaikan cara mendapatkan data/GET Data dari sebuah API. kali ini kita akan mempelajari bagaimana melakukan CREATE dan Update sebuah data dengan menggunakan Redux Toolkit Query. Langkah yang perlu kita lakukan adalah membuat sebuah react component yang berisi sebuah form Form Components Read more…